Panduanmu.net – Anda sudah tahu kan bagaimana Cara Mengatasi Operating System Not Found Pada Windows yang pernah
kita bahas beberapa waktu yang lalu ?. dan pada postingan kali ini kita akan
membahas Cara Mengatasi Komputer Tiba-Tiba Mati Total. Ini merupakan sebuah masalah yang sering terjadi pada pengguna
komputer yang sudah lama menggunakan Perangkat komputernya itu. Akan tetapi,
apakah anda tahu apa penyabab dari permasalahan yang di alami oleh para
pengguna komputer tersebut ?
Apabila
anda mengalami hal yang seperti ini janganlah langsung membawanya ke tempat
service komputer ataupun anda beranggapan bahwa semua komponen yang ada di
dalam PC tersebut sudah tidak berfungsi, itu merupakan anggapan yang salah yah.
Sebelum anda menjadi seorang teknisi komputer anda harus pintar untuk
mengetahui permasalahan dalam komputer anda.
Biasanya
Komputer Mati Total itu tidak ada
sama sekali aliran listrik yang masuk ke komputer tersebut. Jika ini terjadi
anda bisa memastikannya dengan melihat lampu indikator komputer, apabila lampu
indikatornya tidak menyala biar cuman satupun itu sudah di pastikan bahwa
komputer tidak ada aliran yang masuk kedalamnya
Hal
lain yang menyebabkan hal ini adalah sudah terlalu lama komponen PC tersebut.
Dan untuk memperbaiki Komputer Mati Total
tersebut saya akan berikan tips untuk memperbaikinya.
- Hal pertama yang harus anda periksa adalah pastikan bahwa arus listriknya tidak bermasalah atau tidak sedang mati strom di dalam rumah anda.
- Pastikan bahwa power socket untuk aliran listrik tidak bermasalah. Untuk mengeceknya anda bisa menggunakan Testpen listrik ataupun Multitester.
- Periksalah terlebih dahulu kabel power supply komputer, apabila komputer tiba-tiba mati total dan di akibatkan oleh kabel power supply, coba anda gunakan kabel power supply dari komputer lain. Jika dengan menggunakan kabel power supply lain komputer anda bisa hidup itu artinya anda hanya cukup menggantikannya dengan kabel power supply yang baru.
- Periksalah tombol power pada CPU komputer apakah masih dalam keadaan baik-baik saja ataukan sudah tidak berfungsi. Buka cuman pada tombol powernya saja , tetapi periksalah pada tombol-tombol yang lain seperti : Power Switch, Power Strip daya ataupun UPS ( jika anda memiliki ini )
- Jika langkah-langkah di atas baik-baik saja , coba anda periksa bagian mainboardnya. Periksa apakah ada kabel-kabel yang terpasang di mainboard tercabut atau tidak terpasang dengan baik. Terutama kabel output yang terpasang dari power supply tersebut.
Jika
anda sudah melakukan beberapa solusi di atas saya berharap komputer anda sudah
baik-baik saja dan tidak lagi mati total. Sebelum
anda meninggalkan artikel Cara Mengatasi Komputer Mati Total ini. Saya mohonkan kepada anda berikan masukan-masukan
terhadap artikel ini di kolom komentar . baik itu kekurangan ataupun
kelebihannya.
Jika
anda menganggap artikel ini bermanfaat , jangan lupa untuk mengkilik tombol
share yah. Baca juga artikel bermanfaat lainnya tentang : Cara Mempercepat Kinerja Komputer Dengan Disk Fragmentation
4 comments
Pengalaman saya biasanya paring sering power suplay nya mati, klu ga ada kabel yang lepas..atau ram kepanasan
punya ane juga matot gan, cara diatas udah ane coba tapi masih matot T_T
mungkin itu faktor tua yah :D, heheheh :D. kalau sudah seperti itu saya biasanya menggantinya dngan yang baru :)
coba agan periksa power supply nya, biasanya kerusakan pada power supply dapat kita ketahu pada hidup atau tidak kipas yang ada di dalamnya.
Terimah Kasih Sudah Membaca Blog Saya, Silahkan Tinggalkan Komentar
syarat dan ketentuan
1. Komentar Harus Yang Relevan
2. Tidak boleh menautkan link aktif di dalam komentar
EmoticonEmoticon